Mengubah Emoji Android Menjadi iPhone Tanpa Aplikasi

Flinsetyadi.com – Hai para pembaca flin setyadi sekalian. Kali ini kita akan membahas bagaimana cara mengubah emoji android menjadi iphone tanpa aplikasi. Nah readers sekalian, pembahasan kita kali ini masih seputar gadget ya. Kali ini kita akan membahas terkait penggunaan emoticon atau emoji yang biasa di pakai oleh iphone, kita di terapkan di Android.

Seperti yang kita tahu ya, bahwa emoji merupakan gambar atau bentuk kecil yang bisa meng-ekspresikan suasa hati atau kegiatan kita. Emoji ini bisa berbentuk wajah dengan segala ekspresi, anggota tubuh, hewan, bunga, dan emoji lainnya yang memang ada di kehidupan atau menggambarkan kegiatan kita. Biasanya, kita akan menambahkan emoji-emoji ini di suatu kalimat chat untuk menambah kesan dari maksud pesan yang kita kirim ya. Karena itulah, stiker juga berperan penting di media sosial karena bisa mentafsirkan apa yang kita maksud agar tidak terjadi kesalahpahaman.

Nah, seperti yang kita ketahui juga bahwa perkembangan emoji juga sudah semakin banyak ya. Sudah ada emoji yang berbentuk seperti 3D, bergerak, atau semacamnya yang di kembangkan dan di perbahrui. Salah satu emoji yang bisa kita lihat perbedaannya adalah emoji yang berada di HP iPhone ya. Sering kita lihat perbedaan bentuk atau gambar emoji itu sendiri dari HP Android. Hal itulah yang terkadang membuat para pengguna HP Android juga ingin memakai emoji yang berada seperti di HP iPhone.

Untuk kalian yang ingin menerapkan emoji seperti HP iPhone di HP Android kalian, namun masih bingung bagaimana caranya. Tenang saja, setelah ini akan kami berikan informasi bagaimana mengubah emoji Android menjadi iPhone ya. Kalian hanya tinggal simak penjelasan kami di bawah ini sampai selesai. Selamat mencoba dan semoga berhasil.

Baca Juga: Cara Merubah Font WA Menjadi Unik dan Menarik

Cara Mengubah Emoji Android Menjadi iPhone

Cara Mengubah Emoji Android Menjadi iPhone Tanpa Aplikasi

Nah readers flin setyadi sekalian, setelah ini akan kami berikan informasi lengkapnya yang bisa kalian lakukan untuk mengubah emoji Android menjadi iPhone ini tanpa aplikasi ya. Kalian bisa mengikuti beberapa cara yang akan kami berikan dengan cara yang menurut kalian paling mudah di ikuti ya. Berikut beberapa cara dan langkah yang bisa kalian ikuti.

1. Menggunakan Aplikasi Bawaan

Cara pertama mengubah emoji Android menjadi iPhone yang bisa kalian ikuti adalah dengan menggunakan aplikasi bawaan yang tidak perlu kalian download di HP lagi ya. Aplikasi bawaan ini yaitu ‘Tema’.

Kami yakin pasti di setiap HP kalian ada ya aplikasi bawaan ini. Dan kami yakin sebagian besar di antara kalian sudah pernah mengaplikasikannya. Untuk kalian yang belum mengetahui tentang bagaimana cara kerjanya. Berikut kami berikan langkah-langkah yang bisa kalian ikuti.

  • Pertama-tama, silahkan kalian buka aplikasi bawaan yang bernama “Tema” tadi.
  • Selanjutnya, di kotak atau kolom pencarian, silahkan kalian masukkan kata kunci dengan kata “iOS”. Setelah itu, kalian pilih font yang dengan judul seperti “iOS 15.4” \.
  • Kemudian, kalian klik opsi atau pilihan “Download” atau “Unduh” di nama font tersebut.
  • Kalian tunggulah beberapa waktu sampai proses pengunduhan emoji berhasil. Kemudian bisa kalian klik opsi “Apply” atau “Terapkan”.
  • Setelah sudah kalian klik ‘Apply’, sistem tersebut akan memuat ulang di HP Android kalian.
  • Setelah layar HP kembali menyala, kini emoji iPhone pun sudah dapat di gunakan di HP Android.
  • Selesai.

Nah readers sekalian, di atas ini merupakan langkah dalam menerapkannya melalui aplikasi bawaan yang bernama tema ya. Nah, perlu kalianketahui juga bahwa pada dasarnya cara di atas memiliki alasan untuk mengubah tampilan untuk fitur Gboard atau Google Keyboard, suatu sistem keyboard bawaan HP Android. Karena itulah, sebelum kalian memulai mengubah emoji di HP Android menjadi iPhone, kalian pastikan terlebih dahulu bahwa sistem keyboard HP Android sedang menggunakan Gboard.

Caranya pun dapat berbeda di setiap HP Android. Namun, secara umum cara untuk mengecek sistem keyboard yang sedang di gunakan bisa kalian lakukan dengan mengakses menu pengaturan perangkat. Kemudian, silahkan kalian pilih menu dengan nama “Bahasa & Masukan” dan silahkan kalian klik yang pilihan “Keyboard”. Silahkan di coba cara pertama ini dan semoga membantu.

Baca Juga :

Mengubah Browser Default ke Google Chrome di Android ✅ – Flin Setyadi

Cara Mengaktifkan Always On Display (AOD) di HP Samsung ✅ – Flin Setyadi

Cara Mengatasi Laptop Freeze OS Windows 10 & 11 💻 – Flin Setyadi

2. Menggunakan Situs Web

Cara kedua untuk mengubah emoji Android menjadi iPhone adalah dengan menggunakan situs web ya. Cara ini termasuk cara yang paling gampang jika kalian tidak ingin mengunduh aplikasi yang akan menerapkan emoji iPhone di HP Android kalian ya. Nah, kalian bisa mencoba cara ini dan berikut langkah-langkah yang bisa kalian ikuti.

  • Pertama-tama, silahkan kalian menuju ke layanan browser seperti google atau google crome ya.
  • Selanjutnya, silahkan kalian menuju kotak atau menu ‘Search’ yang biasnya terletak di bagian atas halaman atau di bagian tengah halaman.
  • Kemudian, silahkan kalian ketikkan ‘Apple Emoji’ atau kalian bisa langsung klik di sini ya untuk menujuju situs apple emoji tersebut.
  • Jika sudah muncul halaman situs tersebut, kalian bisa langsung melihat-lihat emoji apple mana yang ingin kalian gunakan.
  • Kemudian jika dirasa sudah ada emoji yang kalian inginkan, kalian bisa langsung mencopy atau menyalin emoji tersebut ya.
  • Kemudian jika sudah tersalin, kalian hanya perlu mempaste atau menempelkan salinan emoji kalian tadi ke pesan atau tulisan yang ingin kalian kirimkan.
  • Selesai.

Nah readers sekalian, di atas tadi ini merupakan cara kedua yang bisa kalian gunakan untuk menerapkan emoji iphone di android tanpa aplikasi ya. Memang sedikit ribet karena kalian harus menyalin dan harus mengunjungi situs tersebut jika membutuhkan emoji. Namun hal ini sudah termasuk mudah jika kalian tidak ingin menambah aplikasi ya di HP kalian. Selamat mencoba dan semoga berhasil.

3. Mengubah Emoji Android Menjadi Emoji iPhone di Semua HP

Nah readers sekalian, untuk cara ketiga mengubah emoji Android ke iPhone ini akan kami berikan pengubahan yang bisa kalian terapkan di semua HP ya. Namun, perlu kami informaiskan terlebih dahulu bahwa walaupun HP sama-sama android dan belum di-root, kadang tidak memunculkan emoji. Kemungkinan yang biasanya terjadi paliang udatam dan kemungkinan terbesar adalah masalah dengan font yang di gunakan atau sistem yang tidak memberikan akses atau mengizinkan pengeditan terlalu banyak emoji.

Sekarang, terdapat beberapa HP dengan keluaran terbaru, seperti Samsung yang sudah menyediakan akses untuk mengubah font. Nahjadi, kalian tidak perlu root seperti biasa, kalian cukup gunakan Flipfont untuk mendapatkan banyak emoji gaya iPhone. Kalian bisa mengikuti langkah-langkah sebagai berikut ya.

Di beberapa HP mungkin akan terdapat bug sehingga font tidak bisa di tampilkan. Jika kalianlah yang menghadapi masalah ini, coba ubah font lain atau mulai dari awal untuk melihat hasilnya. Kadang-kadang, reboot di perlukan untuk efeknya akan muncul. Emoji Switcher memiliki banyak koleksi emoji dan bisa di ubah sesuai kebutuhan. Namun disayangkan bahwa kalian harus memiliki HP Android dengan akses root, jika HP kalian tidak di-root maka efeknya tidak akan terjadi sama sekali.

…………

Nah readers sekalian, di atas ini merupakan cara ketiga ketika kalian ingin mengubah emoji di HP Android kalian menjadi emoji seperti di HP iPhone ya. Kalian bisa menggunakan salah satu dari ketiga cara yang sudah kami berikan di atas ini. Namun untuk cara yang paling mudah dan tidak ribet tanpa aplikasi adalah cara kedua ya. Kalian bisa langsung menyimpan linknya dan kemudian jika kalian membutuhkan langsung kuncungi situs dan copy emoji.

Untuk cara menerapkan emoji iphone ke android tanpa aplikasi memang hanya sedikit ya caranya. Namun, jika HP kalian masing memungkinkan untuk menginstal aplikasi tambahan di play store. Kami sarankan kalian untuk menggunakan aplikasi, karena memang ada banyak apllikasi yang sudah di kembangkan dalam hal emoji iphone ini. Kalian bisa langsung menerapkan emoji iphone ini di keyboard HP kalian dan bisa langsung mengaplikasikannya secara langsung seperti biasa. Namun semua kembali ke diri kalian masing-masing ya, seberapa urgentnya emoji ini atau melihat kembali kondisi penyimpanan HP kalian masing-masing.

Baca Juga: Cara Mengubah Font Instagram (IG) Menjadi Menarik 💬

Akhir Kata

Nah para pembaca flin setyadi sekalian, di atas tadi merupakan beberapa informasi mengenai bagaimana caranya mengubah emoji Android menjadi iPhone ya.

Jangan lupa mampir ke web kami untuk mendapatkan informasi menarik dan pastinya bermanfaat lainnya. Mohon maaf jika kalian menemukan kesalahan atau kekeliruan dan terima kasih sudah mampir ke lapak kami. See you.