Rekomendasi HP 3 Jutaan RAM 8 GB Paling Bagus

HP 3 Jutaan RAM 8 – Hai para pembaca flin setyadi sekalian. Kali ini kita akan membahas apa aja Rekomendasi HP 3 Jutaan RAM 8 GB Paling Bagus. Nah readers sekalian, pembahasan kita kali ini masih seputar gadget ya. Siapa nih di antara kalian yang ingin mencari HP dengan harga 3 jutaan RAM 8 GB, yuk simak.

Seperti yang kita tahu ya bahwa HP merupakan salah satu alat elektronik yang penting di kegiatan sehari-hari manusia. Di zaman yang semakin modern ini, alat elektronik yang paling dekat dengan kita pastinya HP ya. Dengan benda ini kita dapat berkomunikasi jarang jauh, mencari informasi secara cepat, menyimpan berbagai file, dan masih banyak lagi. Oleh karena itu, kita harus bisa memilih mana hp yang cocok untuk kita dan mana yang harus di sesuaikan dengan kegiatan.

Tak hanya sebagai alat untuk pekerjaan atau mengerjakan tugas ataupun komunikasi. HP ini juga bisa menjadi alat untuk melatih skill seperti fotografer, mengedit video, ataupun sebagai wadah dalam menyiarkan sesuatu di media sosial. Asalkan kita semua bisa memilih dan menggunakan alat ini dengan sebik mungkin untuk kebaikan dan meminimalisir kesalahan dan kerusakan.

Nah para pembaca flin setyadi sekalian. Untuk kalian yang masih ingin mencari merek atau jenis HP yang sesuai dengan yang kalian inginkan. Juga kalian ingin mencari harga HP dengan badget sekitar kurang lebih 3 jutaan dan RAM 8. Yuk, simak penjelasan yang akan kami rekomendasikan kepada kalian semua.

Baca Juga: HP gaming 4 jutaan terbaik 2022, Smooth dan Kencang!

Rekomendasi HP 3 Jutaan RAM 8 GB

Rekomendasi HP 3 Jutaan RAM 8 GB Paling Bagus
Nah para pembaca flin setyadi sekalian. Setelah ini akan kami berikan beberapa rekomendasi HP dengan harga tiga jutaan dan RAM 8 GB. Untuk kalian yang ingin mencari hp dengan kriteria dua ini khususnya, yuk simak penjelasan kita di bawah ini.

1. Oppo A95

Rekomendasi HP 3 Jutaan RAM 8 pertama yang kami berikan kepada kalian adalah Oppo A95. HP ini di rilis pada bulan November tahun 2021. HP ini di bandrol dengan harga 3 jutaan, akan tetapi sudah di lengkapi oleh panel AMOLED yang akan membuat gambarnya lebih tajam dan berwarna. Layar tampilan juga di lengkapi dengan fitur AllDay Al Eye Care yang membuat layarnya lebih nyaman untuk di lihat dalam waktu yang lama.

HP Oppo A95 ini juga sudah dilengkapi dengan sertifikasi IPX4 yang berarti HP ini tahan terhadap cipratan air. Chipset Snapdragon 662 dan RAM 8GB dari HP ini juga membuat mereka cukup berstamina untuk aktivitas sehari-hari ataupun kalian untuk gaming ya. Baterai HP ini juga memiliki kapasitas sebesar 5.000 mAh dan di lengkapi dengan fitur fast charging 33W.

Berikut spesifikasi untuk HP Oppo A95:

  • Layar: AMOLED, 6.43 inci, 1080 x 2400 pixels.
  • Memori Internal: 128 GB.
  • RAM: 8GB + 5GB.
  • Chipset: Qualcomm Snapdragon 662.
  • Prosesor: Octa-core (4×2.0 GHz Kryo 260 Gold & 4×1.8 GHz Kryo 260 Silver).
  • Kamera Depan: 16 MP, f/2.4, 27mm (wide).
  • Kamera Belakang: 48 MP, f/1.7, 26mm (wide) + 2 MP, f/2.4, (macro) + 2 MP, f/2.4, (depth).
  • Baterai: 5.000 mAh (fast charging 33W).
  • Rentang Harga: Rp3.476.000

2. Xiomi Redmi Note 10 Pro

Rekomendasi HP 3 Jutaan RAM 8 kedua yang kami berikan adalah HP xiomi redmi note 10 pro. Seperti yang kita tahu bahwa Xiaomi terus berkemabang dan berinovasi untuk merilis produk kualitas baik dan segi harga yang terjangkau. Sebagai jenis HP dengan kelas menengah, Xiaomi Note 10 Pro ini sudah memiliki spesifikasi yang tinggi serta desain artistik dan mewah.

Tak hanya itu, HP ini juga memiliki kamera sudah yang cukup besar yaitu 108 MP. HP ini juga merupakan yang terbaik pada kelasnya. Tak hanya itu juga, fitur IR Blaster yang tersemat agar Red Note 10 Pro ini bisa di jadikan remote. Fitur andalan dari HP ini ialah Game Booster yang tersedia untuk pengalaman bermain game tanpa harus lemot ataupun ngelag ya.

Berikut spesifikasi Xiaomi Redmi Note 10 Pro:

  • Layar: AMOLED 6.67 inches, 107.4 cm2 (~85.6% screen-to-body ratio).
  • Baterai: 5.020 mAh (fast charging 33W).
  • Memori Internal: 64 GB atau 128 GB.
  • Chipset: Qualcomm SM7150 Snapdragon 732G (8 nm).
  • RAM: 6GB atau 8GB.
  • Prosesor: Octa-core (2×2.3 GHz Kryo 470 Gold & 6×1.8 GHz Kryo 470 Silver).
  • Kamera Depan: 16 MP, f/2.5, (wide), 1/3.06″, 1.0µm.
  • Kamera Belakang: 108 MP, f/1.9, 26mm (wide), 1/1.52″, 0.7μm, dual pixel PDAF 8 MP, f/2.2, 118° (ultrawide), 1/4.0″, 1.12μm + 5 MP, f/2.4, (macro), AF 2 MP, f/2.4, (depth).
  • Harga Resmi: Mulai dari Rp 3.499.000

Baca Juga :

Mengatasi HP Samsung Panas Paling Ampuh 2022 – Flin Setyadi

Cara Mengatasi HP Samsung Lemot Work 100% – Flin Setyadi

Cara Mengatasi HP Xiaomi Fastboot – Flin Setyadi

3. Realme 8 5G

Rekomendasi HP 3 Jutaan RAM 8 GB ketiga yaitu Realme 8 5GB. HP dengan kekuatan jaringan 5G ini di gemari oleh masyarakat karena kecepatan sinyalnya yang lebih, salah satunya Realme 8 5G. Nah, HP jenis ini di tenagai oleh chipset MediaTek Dimensity 700 5G. HP ini juga bisa memberikan performans yang menakjubkan di tambah dengan fitur Dynamic RAM Expansion yang sangat fleksibel.

Penyimpanan internal HP ini UFS 2.1,. Perangkat HP ini akan menjadi penyimpanan virtual dengan kapasitas 2-5 GB. Denagn otomatis, fitur ini akan menambah kapasitas RAM kalian hingga 13 GB. Realme 8 juga mengajukan triple camera dengan sensor 48 MP yang terdiri dari kamera macro, wide, dan juga depth sensor.

Berikut spesifikasi HP Realme 8 5G:

  • Layar: IPS LCD 6.5 inci, 1080 x 2400 piksel.
  • RAM: 4 GB, 6 GB, 8 GB.
  • Memori Internal: 64 GB, 128 GB.
  • Baterai: 5.000 mAh (Fast Charging 18W)
  • Chipset: MediaTek MT6833 Dimensity 700 5G (7 nm).
  • Prosesor: Octa-core (2×2.2 GHz Cortex-A76 & 6×2.0 GHz Cortex-A55).
  • Kamera Depan: 16 MP (f/2.1, wide, PDAF) + 2 MP (f/2.4, macro) + 2 MP (f/2.4, depth)
  • Kamera Belakang: 48 MP (f/1.8, wide).
  • Rentang Harga: Mulai dari Rp3.499.000.

4. Oppo A74 5G

Rekomendasi HP 3 Jutaan RAM 8 keempat yang kami berikan adalah jenis HP Oppo A74 5G. HP ini sangat di kami rekomendasikan untuk kalian yang ingin memiliki HP dengan koneksi terkini. HP ini merupakan salah satu HP yang affordable untuk kalian dapat merasakan perbedaan koneksi yang lebih lancar lagi di bandingkan dengan HP yang hanya memiliki koneksi 4G.

Tak hanya itu, perangkat dengan desain elegan ini juga sudah di lengkapi dengan fitur fast charging 18W yang bisa mempercepat pengisian baterai HP. Juga, ada pula layar yang cukup besar dan resolusi full HD+ yang akan menambah keseruan kalian saat menikmati multimedia.

Berikut spesifikasi dari HP Oppo A74 5G:

  • Layar: 6.5 Inch (1080 x 2400 pixels).
  • Memori Internal: 128GB.
  • RAM: 6GB, 8GB.
  • Chipset: Qualcomm SM4350 Snapdragon 480 5G (8 nm).
  • Prosesor: Octa-core (2×2.0 GHz Kryo 460 & 6×1.8 GHz Kryo 460).
  • Baterai: 5.000 mAh (fast charging 18W).
  • Kamera Depan: 16 MP (f/2.0, 26mm wide).
  • Kamera Belakang: 48 MP (f/1.7, 26mm (wide), 1/2.0″, 0.8μm, PDAF) + 8 MP (f/2.2, 119 (ultrawide), 1/4.0″, 1.12μm) + 2 MP (f/2.4, macro) + 2 (https://static.tokopedia.net/blog/2.4, depth).
  • Rentang Harga: Mulai dari Rp3.775.000

5. Xiaomi Poco X3 Pro

Rekomendasi HP 3 Jutaan RAM 8 gb terakhir yang kami berikann adalah Xiaomi Poco X3 Pro. HP 3 jutaan yang mempunyai spesifikasi yang cukup bagus. HP ini juga sudah dibekali dengan kapasitas baterai 5.160 mAh dan sudah didukung dengan fitur fast charging 33W.

Tak hanya itu, Chipset Snapdragon 860 ini di dalamnya sangat bisa diandalkan dalam menambah kecepatan kalian saat bermain game. Juga, Poco X3 Pro juga sudah di bekali dengan Corning Gorilla Glass 6 yang bisa membuat layar HP tidak mudah pecah ketika terjatuh.

Berikut spesifikasi HP Xiaomi Poco X3 Pro:

  • Layar: 6.67 Inch (1080 x 2400 pixels).
  • RAM: 6GB, 8GB.
  • Memori Internal: 128GB, 256GB.
  • Baterai: 5.160 mAh (fast charging 33W).
  • Chipset: Qualcomm Snapdragon 860 (7 nm).
  • Prosesor: Octa-core (1×2.96 GHz Kryo 485 Gold & 3×2.42 GHz Kryo 485 Gold & 4×1.78 GHz Kryo 485 Silver).
  • Kamera Depan: 20 MP, f/2.2, (wide), 1/3.4″, 0.8μm
  • Kamera Belakang: 48 MP, f/1.8, (wide MP, f/2.4, (macro), 2 MP, f/2.4, (depth)), 1/2.0″, 0.8µm, PDAF, 8 MP, f/2.2, 119° (ultrawide), 1.0µp, 2.
  • Rentang Harga: Mulai dari Rp3.410.000.

Baca Juga: HP Samsung Galaxy A Terbaik 2022 Mulai 1 Jutaan

Akhir Kata

Nah para pembaca flin setyadi sekalian. Berikut di atas merupakan rekomendasi yang dapat kami berikan. Jangan lupa mampir ke web kami dan terima kash sudah mampir.